RESEP CARA MEMBUAT IKAN SELAIS ASAP KHAS RIAU.
Ikan Selais Asap adalah makanan khas dari provinsi Riau. Ikan selais memiliki banyak cerita pada resep dan cara pembuatannya. Resep ikan selais sebenarnya sangat mudah dan simpel, yakni dengan memasak ikan selais dengan cara diasap lalu digoreng, kemudian membuat sambalnya yang khas yakni sambal balado dari bawang merah, cabai merah dan jeruk nipis. Ikan selais yang memiliki nama lain salai, ikan salai artinya ikan yang diasap. Tentu saja, pembuatannya berarti diasap. Ikan asap ini banyak terdapat di beberapa daerah di nusantara. Bahan – Bahan Resep Ikan Selais Khas Riau Ikan salai selais dari ikan baung maupun ikan lele – 1 ons Minyak goreng – secukupnya, untuk menggoreng Bahan Bumbu Balado Sambal Resep Ikan Selais Khas Riau Cabai merah – ½ ons Bawang merah – 5 butir Jeruk nipis – 1 irisan Garam – secukupnya, sesuai selera Gula – secukupnya, sesuai selera Cara Membuat Ikan Salai ala Resep Ikan Selais Bumbu Balado Khas Riau Siapkan wajan untuk menggoreng ikan